Search

Linkaja Dipastikan Rilis 23 Juni, Jasa Marga dan KAI Gabung

Jakarta, CNN Indonesia -- Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) memastikan peluncuran aplikasi pembayaran nontunai LinkAja akan dilakukan pada 23 Juni 2019 mendatang. Rilis aplikasi ini telah mundur dari jadwal semula pada Minggu (5/5) silam.

"Tanggal 23 Juni, kami matangkan dulu," ujar Deputi Jasa Keuangan, Survei dan Konsultasi Kementerian BUMN Gatot Trihargo, Kamis (9/5).

Menariknya, ia menuturkan bahwa PT Jasa Marga (Persero) Tbk dan PT Kereta Api Indonesia (Persero) tengah dipertimbangkan untuk masuk sebagai pemegang saham LinkAja. Pasalnya, ia bilang jika Menteri BUMN Rini Soemarno menghendaki perusahaan plat merah dengan basis konsumen besar untuk ikut menggenggam saham LinkAja.

"Nanti Ibu Rini (Menteri BUMN Rini Soemarno) minta yang punya customer (konsumen) besar dipertimbangkan untuk punya saham, Jasa Marga, trafficnya bagus, lalu KAI," paparnya.


Kendati demikian, ia enggan menuturkan porsi saham bagi Jasa Marga dan KAI. Pun demikian, dengan porsi saham perusahaan BUMN lainnya yang menjadi pemegang saham LinkAja.

"Tidak ada yang mayoritas," katanya.

Dalam kesempatan yang sama, Direktur Utama Jasa Marga Desi Arryani mengamini rencana Kementerian BUMN mengajak serta perseroan sebagai pemilik saham LinkAja.

"Tadi kan (dibilang Pak Gatot)," tuturnya.


Ia mengatakan pihak Kementerian BUMN belum memberikan rincian besaran saham LinkAja yang akan menjadi milik Jasa Marga.

Sebelumnya, anggota Himpunan Bank Negara (Himbara) mengubah TCASH, dompet digital milik PT Telekomunikasi Seluler (Telkomsel) menjadi LinkAja. Migrasi pengguna TCASH ke LinkAja pun sudah dilakukan sejak 22 Februari 2019.

Tak hanya Himbara dan Telkomsel, LinkAja juga melibatkan PT Pertamina (Persero) dan beberapa perusahaan pelat merah lainnya. Walhasil, LinkAja bisa dianggap sebagai dompet digital milik BUMN. Dalam hal ini, PT Fintek Karya Nusantara alias Finarya ditunjuk sebagai pengelola bisnis tersebut.

Direktur Utama Finarya Danu Wicaksana pernah menyatakan dapat merilis dompet elektronik di dalam aplikasi LinkAja pada semester I 2019. Artinya, pengguna bisa menikmati fitur tersebut paling lambat Juni 2019.

[Gambas:Video CNN] (ulf/lav)

Let's block ads! (Why?)



from CNN Indonesia http://bit.ly/2YiwiJ2
via IFTTT

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

1 Response to "Linkaja Dipastikan Rilis 23 Juni, Jasa Marga dan KAI Gabung"

  1. KABAR BAIK!!!

    Nama saya Lady Mia, saya ingin menggunakan media ini untuk mengingatkan semua pencari pinjaman agar sangat berhati-hati, karena ada penipuan di mana-mana, mereka akan mengirim dokumen perjanjian palsu kepada Anda dan mereka akan mengatakan tidak ada pembayaran di muka, tetapi mereka adalah penipu , karena mereka kemudian akan meminta pembayaran biaya lisensi dan biaya transfer, jadi berhati-hatilah terhadap Perusahaan Pinjaman yang curang itu.

    Perusahaan pinjaman yang nyata dan sah, tidak akan menuntut pembayaran konstan dan mereka tidak akan menunda pemrosesan transfer pinjaman, jadi harap bijak.

    Beberapa bulan yang lalu saya tegang secara finansial dan putus asa, saya telah ditipu oleh beberapa pemberi pinjaman online, saya hampir kehilangan harapan sampai Tuhan menggunakan teman saya yang merujuk saya ke pemberi pinjaman yang sangat andal bernama Ms. Cynthia, yang meminjamkan saya pinjaman tanpa jaminan sebesar Rp800,000,000 (800 juta) dalam waktu kurang dari 24 jam tanpa konstan pembayaran atau tekanan dan tingkat bunga hanya 2%.

    Saya sangat terkejut ketika saya memeriksa saldo rekening bank saya dan menemukan bahwa jumlah yang saya terapkan dikirim langsung ke rekening bank saya tanpa penundaan.

    Karena saya berjanji bahwa saya akan membagikan kabar baik jika dia membantu saya dengan pinjaman, sehingga orang bisa mendapatkan pinjaman dengan mudah tanpa stres atau penipuan

    Jadi, jika Anda memerlukan pinjaman apa pun, silakan hubungi dia melalui email nyata: cynthiajohnsonloancompany@gmail.com dan atas karunia Allah, ia tidak akan pernah mengecewakan Anda dalam mendapatkan pinjaman jika Anda mematuhi perintahnya.

    Anda juga dapat menghubungi saya di email saya: ladymia383@gmail.com dan Sety yang memperkenalkan dan memberi tahu saya tentang Ibu Cynthia, ini emailnya: arissetymin@gmail.com

    Yang akan saya lakukan adalah mencoba untuk memenuhi pembayaran cicilan pinjaman saya yang akan saya kirim langsung ke rekening perusahaan setiap bulan.

    Sepatah kata cukup untuk orang bijak.

    ReplyDelete

Powered by Blogger.